WASPADA DEMAM BERDARAH DENGUE ada disekitar kita 

Gimana sih caranya mencegah DBD?
Yuk pelajari 3M Plus, cara EFEKTIF dan GRATIS mencegah DBD karena
Pencegahan adalah obat paling mujarab
Apabila dulur menemui tanda dan gejala diatas, silakan mengunjungi puskesmas/ fasilitas pelayanan kesehatan lain terdekat yaa!!
INGAT DBD, INGAT 3M PLUS